"Matahari muncul disiang hari
Disaat kita bersama teman-teman
Bintang muncul dimalam hari
Disaat kita ngerasa sepi
Tapi bintang akan selalu ada buat kita"
"Kalo siang?"
"Ya tetep ada, tapi dibelahan dunia yang lain
Yang gak keliatan bukan berarti gak ada kan?"
***
"Tapi kamu masih bisa milih untuk tetep ngerasa ditinggalin atau ngerasa dicintai"
"Kita gak pernah nyebut kata cinta"
"Tapi bukan berarti
Buka mata kamu, lihat sekeliling kamu
Kamu akan lihat aku ada dimana-mana, disetiap langkah, setiap sudut, setiap celah"
( Cuplikan film : Kangen )
*Ah sayang, mendadak kangen lihat bintang kita yang disebelah barat bareng kamu
Apa kabar dia ??
fidget
----------
Posted with Blogger for BlackBerry
Tidak ada komentar:
Posting Komentar