Sedang menuju Borobudur Temple menaiki becak
Ku temukan sebait doa beberapa menit sebelum ku turunkan kaki menuju tempat tujuan
"Cah ayu, semoga selalu diberi kebahagiaan", begitu yang tiba-tiba terlontar dari mulut seorang kakek yang disekitar wajahnya telah hampir penuh dengan kekeriputan
"Enggeh pak, semoga bapak selalu dipenuhi keberkahan dalam setiap hari sepanjang hidup"
Ku akhiri dengan senyum mengamini
@Terminal Borobudur
fidget
----------
Posted with Blogger from BlackBerry
Tidak ada komentar:
Posting Komentar