Minggu, 28 September 2014

Mencoba Berhenti







Mungkin, dengan hanya menghirup aromanya saja aku sudah mampu merasakan nikmatnya kopi.




*Sedang berpuasa menyesap kopi, bukan demi diriku sendiri*





fidget





Menebal








Kemaraunya terasa begitu panjang
Hujannya tak kunjung bertandang 


Lalu dengan apa aku harus meluruhkan semua rindu yang kian menebal?





fidget



Rindu Hujan




Percayalah,  Sayang, aku masih seperti dulu.





 


Masih suka menunggu hujan ditemani secangkir kopi hangat yang pekat sembari membuka percakapan diantara aku dan bayanganmu di ingatanku
Sayangnya kini, hujan tak lagi ingin segera datang








fidget